Kamis, Juli 31, 2008

ALQURAN SURAH [AL-ISRAA DAN YUNUS] :

Membaca AlQuran Berdasarkan Urutan Surah (Periode Turun): [50 al-Israa dan 51 Yunus] :

سورة الإسراء
[50] Al-Israa [17]

بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ

سُبْحَانَ الَّذِي أَسْرَى بِعَبْدِهِ لَيْلًا مِنَ الْمَسْجِدِ الْحَرَامِ إِلَى الْمَسْجِدِ الْأَقْصَى الَّذِي بَارَكْنَا حَوْلَهُ لِنُرِيَهُ مِنْ آيَاتِنَا إِنَّهُ هُوَ السَّمِيعُ الْبَصِيرُ (1)»

Jumat, Juli 04, 2008

USTADZ KONDANG dan PEMULUNG KUMAL :

My Buku Kuning QUOTE | HIKMAH JUMAT:
 
#‎BERLALU‬ seorang ‪#‎ustadz‬ di sisi seorang ‪#‎pemulung‬, sepanjang jalan pemulung itu berulang-ulang melafazkan:

Kalimat itu saja diulang-ulang entah sudah berapa puluh kali atau bahkan ratusan kali,,,, sehingga sang ustadz kondang merasa bosan dan menegur: apakah kamu tidak ada bacaan lain? Maka sambil tersenyum si pemulung menimpali:
...
 
Alhamdulillah, saya hafal ‪#‎Alquran‬ 30 Juz, mengerti ‪#‎hadits2‬ nabi dan masih menghafal ‪#‎zikir2‬ penting. Hanya saja (lanjut pemulung) saya perhatikan jaman sekarang ‪#‎manusia‬ sudah tidak bisa membedakan lagi ‪#‎dosa‬ dan ‪#‎nikmat‬.

Maka saya ‪#‎istighfar‬ terhadap semua dosa dan ‪#‎syukur‬ atas segala nikmat itu.
‪#‎Subhanallah‬, sang ustadz langsung termenung dan menyesali dirinya: sungguh bodah aku seorang ustadz dan betapa alimnya pemulung ini.***
‪#‎Refleksi