DAFTAR SEKOLAH MENENGAH PERTAMA DARUD DA’WAH
WAL IRSYAD
(MTs/SMP DDI) SE-INDONESIA
By: My Buku Kuning Center

Namun, melihat situasi dunia dan
masyarakat Islam khususnya di Sulawesi (yang terpuruk dan tertinggal), maka Gurutta Ambo Dalle dan
saudara-saudaranya para Ulama Alhlussunnah
wal-Jamaah di Sulawesi Selatan
merasa resah dan menginisiasi sebuah pertemuan puncak di Watang Soppeng Kabupaten
Soppeng, yang merekomendasikan sebuah
gerakan pendidikan dan da’wah yang lebih luas, dibawah kepemimpinan Gurutta
Ambo Dalle. Maka lahirlah Ormas DDI pada hari Jumat tanggal 16 Rabi’
Awwal 1366 H., bertepatan dengan tanggal 7 Februari 1947 M. Serta MAI Mangkoso pun saat itu juga resmi
terintegrasi ke dalam DDI.