My Buku Kuning Center

DROP MENU

Sabtu, Juni 14, 2014

AHLI KITAB MENGENAL NABI MUHAMMAD SEPERTI ANAK KANDUNGNYA SENDIRI:

*Serial: 99 Inspirasi Dahsyat dari Perumpamaan-Live AlQuran (24) :

Nabi Muhammad SAW Termaktub Di Dalam Alkitab 
By: Med Hatta
"Bismillahir Rahmanir Rahim. Dari Muhammad rasulullah kepada Herkal kaisar Ruum! Selanjutnya aku mengajak anda dengan dakwah Islam, masuklah Islam niscaya anda akan selamat. Dengan anda memeluk Islam maka Allah akan memberikan anda dua kebaikan, dan jika anda mengabaikannya maka atasmu dosa para khalayak." 

Selasa, Juni 10, 2014

BANGKIT DARI KUBUR SEPERTI BERGEGAS KE BERHALA:

*Serial: 99 Inspirasi Dahsyat dari Perumpamaan-Live AlQuran (17) :

Hari Kebangkitan
By: Med Hatta 
"Sebagaimana telah dijelaskan pada kajian lalu langsung, bahwa manusia pada hari kebangkitan berada dalam keadaan panik massal sehingga tingkah-lakunya pun bermacam-macam tanpa mereka sadari. Alquran terkadang menggambarkan mereka seperti kupu-kupu yang beterbangan. (Lihat: Surah Alqari'ah); atau digambarkan seperti belalang yang berterbangan tanpa arah. (Lihat: Surah Alqamar)..."

Minggu, Juni 08, 2014

BANGKIT DARI KUBURAN SEPERTI KUPU-KUPU BETERBANGAN:

*Serial: 99 Inspirasi Dahsyat dari Perumpamaan-Live AlQuran (16) : 

Manusia Beterbangan Bag Kupu-Kupu 
By: Med Hatta 
"... Hari kiamat; Apakah hari kiamat itu?; tahukah kamu Apakah hari kiamat itu?; pada hari itu manusia adalah seperti kupu-kupu yang beterbangan..."

Sabtu, Juni 07, 2014

KIAMAT SEKEJAP MATA :

*Serial: 99 Inspirasi Dahsyat dari Perumpamaan-Live AlQuran (9):

Kiamat Berlangsung Sekejap Mata Atau Lebih Cepat
By: Med Hatta
"Sepakat para filosof dan budayawan bahwa waktu berjalan sangat cepat pada saat-saat senang, dan berlalu sangat lambat pada saat-saat sedih. Umumnya kita telah melewati saat-saat seperti itu, seakan-akan waktu berlalu sangat cepat dan adakalanya pelan, bahkan terkadang terasa waktu itu seperti berhenti dan tidak bergerak. Jika manusia -misalnya - menghadapi sakratul maut (menjelang meninggal), tanda-tanda kehidupat pun telah berguguran satu persatu, maka akan terasa olehnya waktu berjalan sangat cepat, arus-arus kematian menyengat sangat keras dan seakan-akan waktu memacu sangat kencang dan tidak akan berhenti selamanya." 

Jumat, Juni 06, 2014

BAHTERA DALAM GELOMBANG LAKSANA GUNUNG:

*Serial: 99 Inspirasi  Dahsyat dari Perumpamaan-Live AlQuran (40) :

Bahtera Laksana Sebuah Gunung
By: Med Hatta 
"Gunung-gunung sebagai salah satu makhluk super raksasa yang telah diciptakan Allah SWT, dengan penampilannya yang kokoh dan kuat seakan-akan tidak bisa digerakkan itu, tetapi justru Allah menyamakannya dengan bahtera yang berlayar dalam gelombang. Apa hubungan keduanya dan dari manakah sisi persamaannya...?!" 

Kamis, Juni 05, 2014

LANGIT SEPERTI LULUHAN PERAK:

*Serial: 99 Inspirasi Dahsyat Dari Perumpamaan-Live AlQuran (12) :

Perumpamaan Langit Dengan Luluhan Perak
By: Med Hatta
"Bahwasanya langit pada hari kiamat meleleh maka akan menjadi seperti larutan perak yang mendidih. Kata Al Hassan: Telah dikatakan bahwa "المهل", yaitu apa yang dilelehkan dari perak atau tembaga dan sejenisnya. Sebagian ulama lain mengatakan bahwa "المهل": yaitu apa yang dilelehkan dari plasma. Dan semuanya dimaksudkan tentang peristiwa pada hari ketika langit meleleh seperti larutan perak. Sebuah riwayat dari Abd bin Hamid dari Qatadah tentang ayat kajian, nabi bersabda: "Sesungguhnya langit saat ini berwarna hihau, dan bahwasanya akan berubah pada hari kiamat menjadi warna merah." 

歓迎 | Bienvenue | 환영 | Welcome | أهلا وسهلا | добро пожаловать | Bonvenon | 歡迎

{} Thanks For Visiting {}
{} شكرا للزيارة {}
{} Trims Tamu Budiman {}


MyBukuKuning Global Group


KLIK GAMBAR!
Super-Bee
Pop up my Cbox
Optimize for higher ranking FREE – DIY Meta Tags! Brought to you by ineedhits!
Website Traffic