Serial
Tafsir Alquran Lauhul
Mahfudz (09)
Tidak ada di dunia ini selain Alquran yang mengenal hakikat (fakta) ilmiah secara mutlak, bahkan kebanyakan - selain dari pada Alquran - yang berkesimpulan bahwa tidak ada hakikat mutlak di dalam alam semesta ini, mereka hanya mengenal hipotesa dan teori ilmiah saja, sehingga sebahagian di antara para filosof dan ilmuan sejati dunia menyimpulkan bahwa satu-satunya hakikat yang ada hanyalah kematian.
Menyambut
Tahun Baru Hijriah 01 Muharram
1434 H/ Nop. 2012 M.
Bumi Dihamparkan :
By:
Med Hatta
Alquran dan Sains Modern
Tidak ada di dunia ini selain Alquran yang mengenal hakikat (fakta) ilmiah secara mutlak, bahkan kebanyakan - selain dari pada Alquran - yang berkesimpulan bahwa tidak ada hakikat mutlak di dalam alam semesta ini, mereka hanya mengenal hipotesa dan teori ilmiah saja, sehingga sebahagian di antara para filosof dan ilmuan sejati dunia menyimpulkan bahwa satu-satunya hakikat yang ada hanyalah kematian.