Serial
Tafsir Al-Quran Lauhul Mahfudz (13)
(Memberkati Bumi IV).
Merintis Jalan-Jalan di Atas Permukaan Bumi
By: Med Hatta
Desain Geometrik Jalan
Adalah merupakan bagian dari perencanaan jalan yang dititik-beratkan pada perencanaan bentuk fisik jalan sehingga dapat memenuhi fungsi dasar dari jalan. Desain geometrik jalan terdiri dari Alinyemen horisontal dan Alinyemen vertikal, dan masing-masingnya memiliki perhitungan tersendiri. Demikian dengan mempetimbangkan masalah keselamatan dan mobilitas yang mempunyai kepentingan yang saling bertentangan.
Adalah merupakan bagian dari perencanaan jalan yang dititik-beratkan pada perencanaan bentuk fisik jalan sehingga dapat memenuhi fungsi dasar dari jalan. Desain geometrik jalan terdiri dari Alinyemen horisontal dan Alinyemen vertikal, dan masing-masingnya memiliki perhitungan tersendiri. Demikian dengan mempetimbangkan masalah keselamatan dan mobilitas yang mempunyai kepentingan yang saling bertentangan.